Kamis, 30 Mei 2013

Kau Penolongku

Kau Penolongku,
Kau Penghiburku
Roh Yang Dijanjikan
Turun Dari Surga

Terindah Dalamku,
Termanis Bagiku
Tiada Yang Lebih Besar
Dari Kuasa-Mu Tuhan

Roh Kudus P'nuhkan Hidupku
Dengan Urapan Yang Baru
Kekuatan-Mu Ku Perlu
Pimpinlah Jalanku, Tuhan

Roh Kudus Jamahlah S'karang
Ubahkan Hidupku Tuhan
Dengan-Mu Kupercaya
Ku Dipulihkan

Dengan-Mu Kupercaya
Ku Dipulihkan

Blessing,
~HSH~

Catatan:
Bila ada yang memiliki chord gitar dari lagu ini, silahkan bantu kami mengembangkan kiriman ini dengan menulisnya di box komentar. Tuhan Memberkati.

Minggu, 19 Mei 2013

Yesus Yang Termanis

Yesus Yang Termanis
Buat Jiwaku, Buat Jiwaku
Yesus Yang Termanis
Buat Jiwaku Kucinta S'lamanya

Yesus Termanis
Buat Keluargaku, Buat Keluargaku
Yesus Termanis Buat Keluargaku
Kucinta S'lamanya

Yesus Yang Termanis
Buat Jiwaku, Buat Jiwaku
Yesus Yang Termanis
Buat Jiwaku Kucinta S'lamanya

Blessing,
~HSH~

Jumat, 17 Mei 2013

Itu Nama Yang Indah

Itu Nama Yang Indah,
Nama Yesus
Itu Nama Yang Indah,
Dari Surga Mulia

Bimbang Ragu diusir-Nya
Hati Susah dihibur-Nya
Nama Yesus Yang Indah
Yang Kucinta

Blessing,
~HSH~

Kamis, 16 Mei 2013

Sungguh Manis Yesusku

Sungguh Manis, Manislah Yesusku

Sungguh Agung, Agunglah Yesusku

Sungguh Besar, Besarlah Yesusku

Kuasa-Nya Sungguh Tak Terduga

Blessing,
~HSH~

Rabu, 15 Mei 2013

Ajaib Tuhan

Ajaib Tuhan - How Great Thou Art

Oh Tuhanku Bila Kuterpesona
Merenungkan Ciptaan-Mu Semua
Kusaksikan Bintang Guruh Angkasa
Tanda Kebesaran-Mu di Dunia

Aku Memuji Kebesaran-Mu
Ajaib Tuhan, Ajaib Tuhan

Kami Memuji Kebesaran-Mu
Ajaib Tuhan, Ajaib Tuhan

Oh Lord My God When I In
Awesome Wonder
Consider All The World Thy
Hands Have Made

I See The Star
I Hear The Rolling Thunder
Thy Pow'r Through Out
The Universe Displayed

Then Sing My Soul, My Savior
God To Thee
How Great Thou Art, How Great Thou Art

Then Sing My Soul, My Savior
God To Thee
How Great Thou Art, How Great Thou Art

Blessing,
~HSH~

Selasa, 14 Mei 2013

Selamat Pagi Bapa

Selamat Pagi Bapa
Selamat Pagi Yesus
Selamat Pagi Roh Kudus

Kubersyukur Atas Anugrah-Mu
Semalam T'lah Berlalu

Kumemuji, kubersyukur
Kumuliakan Nama-Mu
Allah Bapa, Putra, Roh Kudus
T'rima kasih

Blessing,
~HSH~

Senin, 13 Mei 2013

Sungguh Besar Kuasa-Nya

Aku Ingin Mengikut Tuhan
S'panjang Jalan Hidupku
Dalam Suka dan Dalam Duka
Ku 'Kan Puji Nama-Nya

Suci, Suci Nama-Nya
Kasih-Nya Sangatlah Mulia
Dosaku T'lah Diampuni-Nya
Sungguh Besar Kuasa-Nya

Blessing,
~HSH~

Minggu, 12 Mei 2013

Kubersyukur

Kubersyukur
S'bab Kau Setia
Ku Memuji-Mu
Karena Kau Sangat Baik

Mulialah Nama-Mu
Kutinggikan Kuagungkan
S'lama Hidupku

Kutinggikan Kuagungkan,
S'lama Hidupku

Blessing,
~HSH~

Jumat, 10 Mei 2013

S'gala Puji Hormat Juga Syukur

S'gala Puji Hormat Juga Syukur
Kunaikkan Bagi-Mu
Kar'na Cinta-Mu Yang Tiada Terukur
Seg'nap Hidupku Bagi-Mu

S'gala Puji Hormat Juga Syukur
Kunaikkan Bagi-Mu
Kar'na Cinta-Mu Yang Tiada Terukur
Seg'nap Hidupku Bagi-Mu

Kar'na Cinta-Mu Yang Tiada Terukur
Seg'nap Hidupku Bagi-Mu

Blessing,
~HSH~

Kamis, 09 Mei 2013

Semuanya Ada

Kau Ciptakan Terang
Kau Ciptakan Gelap
Ada Hari Siang dan Ada Malam

Semuanya Ada
Begitu Sempurna Alam Semesta Ini
Dengan Firman-Mu, Tuhan
Kau Jadikan Semua Begitu Indah
Sungguh Agung Karya-Mu, Tuhan

Kau Ciptakan Langit
Kau Ciptakan Bumi
Ada Matahari, Bintang dan Rembulan

Blessing,
~HSH~

Jangan Rendah Hati

Jangan pernah berpikir bahwa Anda tidak memiliki sesuatu untuk dibagikan kepada orang lain sehingga membuat Anda rendah diri.

Tuhan memberikan kepada kita masing-masing setidaknya satu kelebihan yang tidak dimiliki dan justeru dibutuhkan orang lain. Sebaliknya jangan juga Anda merasa serba lebih dibandingkan dengan orang lain sehingga membuat Anda sombong dan orang sombong biasanya memberi tidak dengan tulus melainkan mencari pujian bagi dirinya.

Bagaimana pendapat kalian? Silahkan tambahkan...

Selasa, 07 Mei 2013

Glory Haleluya

Saat Ini Kudatang, Dalam Khadirat-Mu
Kupandang Wajah-Mu, Tersenyum, Penuh Kasih
Kuucapkan S'lamat Pagi, Bapa Terkasih
Kuyakin Berkat-Mu S'panjang Hari Ini

Saat Ini Kudatang, Dalam Khadirat-Mu
Kupandang WajahMu, Tersenyum, Penuh Kasih
Kuucapkan S'lamat Malam, Bapa Terkasih
T'rima Kasih Berkat-Mu S'panjang Hari Ini

Glory Haleluya, Glory Haleluya
Glory Haleluya, Glory Haleluya
Glory Haleluya, Glory Haleluya
Haleluya Glory Haleluya

Blessing,
~HSH~

Minggu, 05 Mei 2013

Yesus Sayang Padaku

Yesus Sayang Padaku
Alkitab Mengajarku
Walau Kukecil Lemah
Aku Ini Milik-Nya

Ya, Yesus Sayang, Sayang Padaku
Itu Firman-Nya di Dalam Alkitab

Yesus Sayang Padaku
Ia Mati Bagiku
Dosaku Dihapus-Nya
Sorgapun Terbukalah

Ya, Yesus Sayang, Sayang Padaku
Itu Firman-Nya di Dalam Alkitab

Yesus Sayang Padaku
Dan Tetap Bersamaku
Nanti Ku Bersama-Nya
Tinggal Dalam Rumah-Nya

Ya, Yesus Sayang, Sayang Padaku
Itu Firman-Nya di Dalam Alkitab

Blessing,
~HSH~